Minggu, 02 Januari 2011

Modifikasi JAZZ RS

Modifikasi knalpot JAZZ RS memang sulit untuk menemukan suara yang benar sekali ganti knalpot langsung pass,buat pemilik jazz bertype ini harus melakukan bertahap untuk mendapatkan suara yang bagus,Disini ada beberapa langkah modifikasi untuk knalpot JAZZ RS dan bisa kamu lakukan buat mobil kamu

melepas rear muffler(knalpot bagian belakang)
memasang knalpot yang sesuai selera kita



LANGKAH 2: Mengganti DOWN PIPE 
jazz rs memakai catalisctyc comventer jadi untuk mendapatkan suara maksimal kita harus menggantinya,posisi knalpot ini kita temukan paling depan tepatnya bagian knalpot dekat mesin,jika dilihat barang tersebut adalah seperti yang ada pada gambar ini



 gambar pertama adalah downpipe utama  gambar kedua downpipe(resonator)gambar ketiga rear muffler


Jangan lupa tinggalkan komentar gan......!!!
atau share link link yang kami buat diketahui orang lain juga gan....!!!
 




Tidak ada komentar:

Posting Komentar